Economic Order Quantity (EOQ) merupakan salah satu model manajemen persediaan, model EOQ digunakan untuk menentukan kuantitas pesanan persediaan yang dapat meminimalkan biaya penyimpanan dan biaya pemesanan persediaan. Economic Order Quantity (EOQ) adalah jumlah kuantitas barang yang dapat diperoleh dengan biaya yang minimal, atau sering dikatakan sebagai jumlah pembelian yang optimal. -baca selengkapnya klik tautan- EOQ
PSKM (Penentuan Stock Karyawan Maksimum) adalah jumlah maksimal karyawan yang ada di suatu organisasi MPSKM (Minimum PSKM) adalah jumlah minimal karyawan yang ada di suatu organisasi Suatu organisasi atau perusahaan dapat bertahan apabila jumlah karyawan di dalamnya dalam jumlah ideal, tidak kekurangan atau habis, dan juga tidak kelebihan. Dalam bahasan ini kita fokuskan pada kuantitas, … Continue reading